Sebuah pertanyaan yang layak kita tanyakan pada diri kita sendiri sebelum melangkah menuju pernikahan.. Untuk apa kita menikah ? Apakah menikah untuk mewujudkan cita-cita cinta agar bisa bersama dengan orang mencintai kita dan kitapun mencintainya ? Apakah menikah untuk meraih kebahagiaan, bermesraan, menikmati romantisme saat-saat berduaan ? Apakah menikah agar terlepas dari kekangan orang tua […]
Cintapedia
Spesialnya Kamu Dicipta
Spesialnya Kamu.. Iya, Kamu.. Ketika dalam menemukan pasangan, kamu sudah dituntun untuk mengikuti rambu-Nya.. Ia memberimu jalan, supaya langkahmu tak salah pijak, dan kelak menjadi hamba-Nya yang mulia. Ia tak membolehkanmu menjalin hubungan dengan lawan jenis sebelum akad terucap, Bukan Ia menginginkanmu sendirian di masa mudamu, Ia tak ingin ia yang belum serius menjalani hidup […]
Download Buku-Buku Digital Kami di Scoop
Bagi sahabat yang ingin mendapatkan buku-buku kami secara digital atau dalam format ebook kini bisa didapatkan dengan membelinya di getscoop. Keuntungan Membeli Versi Ebook Ada beberapa keuntungan bagi anda dengan membeli buku-buku kami dalam versi ebook diantaranya adalah versi ebook lebih praktis dan lebih mudah dan lebih fleksibel, bisa dibaca kapanpun dan dimanapun hanya bermodalkan gadget . […]
Ditanya Kapan Nikah, Enjoy Aja
Lebaran ialah ajang yang sangat dinantikan bagi kawula muda. Terlebih bagi insan yang ingin melepas status jomblonya. Syawal merupakan bulan istimewa penuh kenangan. Entah sudah berapa banyak orang yang terkenang dengan kisah lebarannya. Sedangkan bagi para jomblo yang belum siap menikah. Lebaran merupakan ujian kesabaran meladeni berjibun pertanyaan ‘kapan nikah?’. Dari sekedar candaan sampai yang […]
Cinta dalam Ikhlas
Di dalam dunia cinta, ada istilah cinta dalam hati. Biasanya disingkat CiDaHa. Rasanya istilah itu sudah tak asing lagi. Bahkan untuk mewakili hati secret admirer, Ungu meluncurkan lagu dengan judul demikian. Masih ada yang ingat dengan lagunya? Mungkin ini memang Jalan takdirku Mengagumi tanpa dicintai Tak mengapa bagiku Asal kau pun bahagia Dengan hidupmu, dengan […]
Visi Hidup Ala Jomblo
Ini sebenarnya tulisan lanjutan tentang proposal dan visi hidup. Bagi kamu yang masih bingung bagaimana cara menemukan visi hidup yang gue banget, santai saja. Yang penting kita sudah satu mindset bahwa memiliki visi hidup ialah keharusan. Di sini kita akan diskusi dan belajar bareng. Tapi tetap saja diskusi kita akan tanpa arti, bila usai kamu […]